Mata
Pelajaran
|
Kompetensi
Dasar
|
Indikator
di Buku
|
Indikator
Usulan
|
Matemaka
|
3.5 Mengenal bangun datar dan bangun ruang menggunakan benda-benda
yang ada di sekitar rumah, sekolah, atau tempat bermain
|
Mengidentifikasi bangun segi empat (1,1,3)
|
3.5.1 Menjelaskan bangun segi empat
3.5.2 Menyebutkan bengun segi empat
3.5.3 Menunjukkan benda-benda di sekitar yang berbentuk
dasar segi empat
3.5.4 Menggambar bangun segi empat
3.5.5 Mencontohkan bangun segi empat
3.5.6 Mengidentifikasi bangun segi empat
|
Menunjukkan benda-benda di sekitar yang berbentuk
dasar segi empat (1,1,6)
|
3.5.7 Menjelaskan benda-benda
di sekitar yang berbentuk dasar segi empat
3.5.8 Menyebutkan benda-benda di sekitar yang berbentuk
dasar segi empat
3.5.9 Menggambar benda-benda di sekitar yang berbentuk
dasar segi empat
3.5.10
Menunjukkan
benda-benda di sekitar yang berbentuk dasar segi empat
|
||
Menunjukkan benda-benda di sekitar yang berbentuk
dasar lingkaran (1,1,6)
|
3.5.11 Menyebutkan benda-benda di sekitar yang berbentuk
dasar lingkaran
3.5.12 Menjelaskan bangun berbentuk lingkaran
3.5.13
Menggambar
benda-benda di sekitar yang berbentuk dasar lingkaran
3.5.14
Menunjukkan
benda-benda di sekitar yang berbentuk dasar lingkaran
|
||
Mengidentifikasi bentuk bangun datar yang dikenalkan
dengan tepat (2,3,5)
|
3.5.15 Menyebutkan bentuk bangun datar yang dikenalkan
dengan tepat
3.5.16 Menjelaskan bentuk bangun datar yang dikenalkan
dengan tepat
3.5.17 Menunjukkan bentuk bangun datar yang dikenalkan
dengan tepat
3.5.18 Menggambar bentuk bangun datar yang dikenalkan
dengan tepat
3.5.19 Membedakan bentuk bangun datar yang dikenalkan
dengan tepat
3.5.20 Mengidentifikasi bentuk bangun datar yang dikenalkan
dengan tepat
|
||
Mengidentifikasi benda yang berbentuk kerucut
(3,2,2)
|
3.5.21 Menyebutkan benda yang berbentuk kerucut
3.5.22 Menjelaskan benda yang berbentuk kerucut
3.5.23 Menunjukkan benda yang berbentuk kerucut
3.5.24 Menggamabar benda yang berbentuk kerucut
3.5.25 Mengidentifikasi benda yang berbentuk kerucut
|
||
Mengidentifikasi benda yang berbentuk balok (3,2,2)
|
3.5.26 Menyebutkan benda yang berbentuk balok
3.5.27 Menjelaskan benda yang berbentuk balok
3.5.28 Menunjukkan benda yang berbentuk balok
3.5.29 Menggambar benda yang berbentuk balok
3.5.30 Mengidentifikasi benda yang berbentuk balok
|
||
Mengidentifikasi benda yang berbentuk kubus (3,2,2)
|
3.5.31
Menyebutkan benda yang berbentuk kubus
3.5.32
Menjelaskan
benda yang berbentuk kubus
3.5.33
Menunjukkan
benda yang berbentuk kubus
3.5.34
Menggambar
benda yang berbentuk kubus
3.5.35
Mengidentifikasi
benda yang berbentuk kubus
|
||
Mengidentifikasi benda berbentuk bola (3,2,2)
|
3.5.36 Menyebutkan benda berbentuk bola
3.5.37 Menjelaskan benda berbentuk bola
3.5.38 Menunjukkan benda berbentuk bola
3.5.39 Menggambar benda berbentuk bola
3.5.40 Mengidentifikasi benda berbentuk bola
|
||
Menyebutkan
nama bangun datar. (4,3,4)
|
3.5.41 Menjelaskan bangun datar
3.5.42 Menunjukkan bangun datar.
3.5.43 Menggambar bangun datar
3.5.44 Mengidentifikasi bangun datar
3.5.45 Mencontohkan bangun datar
3.5.46 Menyebutkan
nama bangun datar
|
||
Menyebutkan nama berbagai bangun datar. (4,3,6)
|
3.5.47 Menjelaskan berbagai bangun datar
3.5.48 Mengidentifikasi berbagai bangun datar
3.5.49 Membedakan berbagai bangun datar
3.5.50 Menunjukkan berbagai bangun datar
3.5.51 Mencontohkan berbagai bangun datar
|
||
Mengidentifikasi gambar gambar Geometri (5,35)
|
3.5.52 Menjelaskan gambar gambar Geometri
3.5.53 Menganalisis gambar gambar Geometri
3.5.54 Menunjukkan gambar gambar Geometri
3.5.55 Menggambar gambar gambar Geometri
3.5.56 Mencontohkan gambar gambar Geometri
3.5.57 Mengidentifikasi gambar gambar Geometri
|
||
Mengidentifikasi bentuk bangun ruang balok, tabung,
dan bola (6,2,2)
|
3.5.58 Menjelaskan bentuk bangun ruang balok, tabung, dan
bola
3.5.59 Menganalisis bentuk bangun ruang balok, tabung, dan
bola
3.5.60 Menunjukkan bentuk bangun ruang balok, tabung, dan
bola
3.5.61 Membedakan bentuk bangun ruang balok, tabung, dan
bola
3.5.62 Menggambar bentuk bangun ruang balok, tabung, dan
bola
3.5.63 Mencontohkan bentuk bangun ruang balok, tabung, dan
bola
3.5.64 Mengidentifikasi bentuk bangun ruang balok, tabung,
dan bola
|
||
Mengidentifikasi bentuk bangun ruang suatu benda
(6,2,5)
|
3.5.65 Menjelaskan bentuk bangun ruang suatu benda
3.5.66 Menganalisis bentuk bangun ruang suatu benda
3.5.67 Menggambar bentuk bangun ruang suatu benda
3.5.68 Mencontohkan bentuk bangun ruang suatu benda
|
||
Menggambar benda yang memiliki bangun ruang balok
dan bola (6,,2,5)
|
3.5.69 Menjelaskan benda yang memiliki bangun ruang balok
dan bola
3.5.70 Menganalisis benda yang memiliki bangun ruang balok
dan bola
3.5.71 Membedakan benda yang memiliki bangun ruang balok
dan bola
3.5.72 Menunjukkan benda yang memiliki bangun ruang balok
dan bola
3.5.73 Memilih benda yang memiliki bangun ruang balok dan
bola
3.5.74 Menggambar benda yang memiliki bangun ruang balok
dan bola
|
||
Mengidentifikasi bentuk bangun ruang suatu benda
(6,2,6)
|
3.5.75 Menjelaskan bentuk bangun ruang suatu benda
3.5.76 Menganalisis bentuk bangun ruang suatu benda
3.5.77 Menggamabar bentuk bangun ruang suatu benda
3.5.78 Mencontohkan bentuk bangun ruang suatu benda
3.5.79 Mengidentifikasi bentuk bangun ruang suatu benda
|
||
Mengelompokkan benda berdasarkan bangun ruang
(6,,2,6)
|
3.5.80 Menjelaskan benda berdasarkan bangun ruang
3.5.81 Membedakan benda berdasarkan bangun ruang
3.5.82 Menganalisis benda berdasarkan bangun ruang
3.5.83 Menunjukkan benda berdasarkan bangun ruang
3.5.84 Memilih benda berdasarkan bangun ruang
3.5.85 Menggamabar benda berdasarkan bangun ruang
3.5.86 Mengelompokkan benda berdasarkan bangun ruang
|
||
|
4.5
Membentuk berbagai bangun
datar dengan menggunakan
papan berpaku
atau media lainnya
|
Menjelaskan cara mengukur luas permukaan benda dengan menggunakan persegi
satuan dan
papan berpaku (6,3,4)
|
4.5.1 mendemonstrasikan cara mengukur luas permukaan benda dengan menggunakan persegi
satuan dan
papan berpaku
4.5.2 mengoreksi cara mengukur luas permukaan benda dengan menggunakan persegi
satuan dan
papan berpaku
4.5.3 Menjelaskan
cara mengukur luas permukaan benda dengan menggunakan persegi
satuan dan
papan berpaku
|
Jumat, 22 Mei 2015
Indikator usulan tematik
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar